Hotel ini terletak di pusat kota Nice, hanya 700 meter dari pantai dan Promenade des Anglais. Hotel menawarkan kamar-kamar ber-AC dengan akses internet Wi-Fi gratis. TV layar datar dengan saluran satelit tersedia di masing-masing kamar. Semua kamar di Hotel Helvetique menyediakan meja kerja dan kamar mandi dalam dengan pengering rambut dan perlengkapan mandi. Sarapan dapat dinikmati setiap pagi di ruang sarapan hotel atau dalam kamar Anda yang nyaman. Hotel menyediakan fasilitas menyetrika dan handuk pantai gratis. Place Masséna terletak hanya 350 meter dari hotel, sementara Stasiun Kereta Ville-Nice berjarak 1,2 km. Côte d'Azur Nice dapat dicapai dengan mobil dalam 15 menit.

Pasangan menyukai lokasinya — mereka memberi nilai 9,4 untuk perjalanan dua orang.

Jarak di deskripsi akomodasi dihitung menggunakan © OpenStreetMap

Keunggulan akomodasi

Terletak di jantung kota Nice, hotel ini memiliki skor lokasi sempurna: 9,4

Informasi sarapan

Kontinental

  • Ada parkir pribadi


Login untuk hemat

Untuk melihat apakah Anda bisa hemat 10% atau lebih di akomodasi ini, login
Login untuk hemat

Ulasan tamu

Kategori:

Staf
Fasilitas
Kebersihan
Kenyamanan
Harganya sepadan
Lokasi
Wi-Fi gratis

Pilih topik ulasan yang ingin dibaca:

Yang disukai tamu yang menginap di sini

Evelin
Estonia Estonia
Great location in the center. When I arrived, lady in the reception explained nicely, where are main sights and railway station, from where was easy to do trips to nearby Cannes and Monaco. Breakfast was pleasant,with delicious croissant and...
Klaudjo
Albania Albania
Very good location, clean and comfortable bed, kind and helpful staff, reccommend it :)
Lida
Australia Australia
Perfect location, close to the beach, the city centre and the train station. Everything is easily accessible by foot. I highly recommend.
Daniela
Finlandia Finlandia
Very nice rooms, friendly staff and good location.
Porta
Inggris Raya Inggris Raya
Polite stuff, good location, easy check-in/check-out
Ayfer
Turki Turki
Great location. The room (number 304) was clean and spacious enough for three people, making for an overall comfortable stay.
Andreas
Belanda Belanda
Excellent location, very helpful staff. Rooms are basic but functional.
Jelena
Jerman Jerman
Everything was good. The room size, the stuff, the location...
Doreen
Australia Australia
The location was fantastic. Easy walk to the square and shops/restaurants/transport. The room and bathroom were spacious and quiet. Beautiful staircase. A 24-hour front desk gave peace of mind.
Richard
Inggris Raya Inggris Raya
Great location close to airport transport link. Old city and sea front not too far away. Friendly helpful staff

Sekitar hotel

Aturan menginap

Hôtel Helvétique menerima permintaan khusus - masukkan di langkah berikutnya!
Check-in
Mulai pukul 15.00
Tamu wajib memperlihatkan kartu identitas dengan foto dan kartu kredit pada saat check-in
Anda perlu memberi tahu akomodasi terlebih dahulu mengenai waktu kedatangan Anda.
Check-out
Sampai pukul 11.00
Pembatalan/ pembayaran di muka
Kebijakan pembatalan dan pembayaran di muka bervariasi tergantung tipe akomodasi. Harap masukkan tanggal inap Anda dan periksa ketentuan dari opsi yang Anda butuhkan.
Anak-anak dan tempat tidur

Kebijakan anak

Anak-anak bisa menginap.

Anak berusia 4 tahun ke atas akan dikenakan harga dewasa di akomodasi ini.

Untuk melihat informasi harga dan okupansi yang tepat, mohon tambahkan jumlah dan usia anak dalam grup Anda di pencarian.

Kebijakan ranjang bayi dan tempat tidur ekstra

Jumlah ranjang bayi yang diperbolehkan tergantung opsi yang Anda pilih. Harap periksa opsi yang dipilih untuk info selengkapnya.

Tidak tersedia tempat tidur ekstra di akomodasi ini.

Semua ranjang bayi tergantung ketersediaan.

Batasan usia
Usia minimum untuk check-in adalah 18 tahun
Hewan peliharaan
Hewan peliharaan tidak diperbolehkan.
Rombongan
Saat memesan lebih dari 4 kamar, kebijakan lain dan biaya tambahan bisa berlaku.
Kartu yang diterima di hotel ini
American ExpressVisaMastercardMaestro Tidak menerima tunai

Informasi penting

Informasi penting untuk tamu di akomodasi ini

In case of late cancellation, the first night will be charged. In case of no show, 100% of the stay will be charged.

After guests have checked in, reservations cannot be cancelled or modified.

please note that in each room, an adult need to be present, otherwise the property will not accept the check in.

Anda harus menunjukkan dokumen identitas berfoto yang berlaku serta kartu kredit pada saat check-in. Permintaan khusus tidak bisa dijamin dan dapat dikenakan biaya tambahan.

Harap beri tahu pihak Hôtel Helvétique terlebih dahulu mengenai perkiraan waktu kedatangan Anda.

Dalam kasus kedatangan lebih awal, akomodasi akan menagih Anda harga penuh dari masa inap Anda.

Tamu di bawah usia 18 tahun hanya dapat check-in dengan orang tua atau wali resmi.

Pertanyaan Umum tentang Hôtel Helvétique